Cracking of Crude Oil Process || Sistem Cracking Minyak Bumi untuk menghasilkan Bensin

in #indonesia6 years ago (edited)

[IND]

Selamat siang teman-teman semuanya, pada artikel sebelumnya kita sering membahas energi yang ada diluar angkasa yang luar biasa. Nah, pada hari ini kita akan sedikit membahas tentang energi dari dalam bumi.  

source

Sejak minyak bumi mulai diolah secara besar-besaran di dunia, maka volume kenderaan bermotor pun ikut meningkat terutama bensin. Secara teori, minyak bumi merupakan minyak mentah berupa campuran yang sangat beragam dan konsentrasi bensin dan solar di dalamnya sejujurnya sangatlah sedikit. Nah, bagaimanakah mengatasi permasalahan ini? Dengan konsentrasi bensin yang sedikit dalam minyak bumi, sedangkan konsumsi bensin di dunia terus meningkat?  

Sistem cracking minyak bumi.  

Secara teori, bensin merupakan molekul kimia dengan rumusnya C8H18. Molekul ini sangatlah sedikit dalam minyak bumi, tetapi para ilmuan mencari cara baru yaitu dengan memanaskan minyak bumi yang memiliki molekul besar pada suhu tertentu, sehingga molekul besar tersebut akan pecah membentuk molekul kecil-kecil seperti bensin (C8H18).   

source

Proses diatas telah mampu mengatasi defisit bensin dalam berbagai keadaan. Bensin tersebut harus diolah lebih lanjut, sehingga cocok untuk digunakan pada mesin kenderaan. Proses ini dinamakan dengan penaikan bilangan oktan.   

Bilangan oktan  

Secara teori, bilangan oktan merupakan angka tingkat kualitas bensin. Di indonesia, bensin biasa memiliki bilangan oktan 88, pertalit 90 dan pertamax 92. Angka-angka tersebut menunjukkan konsentrasi isooktana dalam bensin. Angka oktan 88 menunjukkan konsentrasi 88% isooktana dan 12% oktana, begitu juga yang lain. 

source

Nah, kesimpulannya bensin itu hanyalah bagian kecil dari minyak mentah di dalam bumi. Bagian minyak yang bukan bensin dapat diolah menjadi bensin dengan sistem cracking dan pada akhirnya bagian oktaan dan isooktana yang dihasilkan akan dicampurkan dengan kadar-kadar tertentu.   

Terimaksih telah membaca artikel yang singkat ini, semoga menambah pengetahuan tentang asal muasal bensin.  



[ENG]

Good afternoon all, in the previous article we often discuss the energy that exists beyond the universe. Well, today we will discuss a little about the energy from the earth.  

source

Since petroleum has begun to be massively processed in the world, the volume of motor vehicles also increases, especially gasoline. Theoretically, petroleum is a very diverse mix of crude oil and the concentrations of petrol and diesel in it are quite frankly. Well, how to solve this problem? With a slight gasoline concentration in petroleum, while the consumption of gasoline in the world continues to rise?  

Petroleum cracking system.  

In theory, gasoline is a chemical molecule with the formula C8H18. These molecules are very little in petroleum, but scientists are looking for a new way of heating petroleum that has a large molecule at a certain temperature, so that the big molecule will break apart to form small molecules like gasoline (C8H18).  

source

The above process has been able to overcome the deficit of gasoline under various circumstances. The gasoline must be further processed, making it suitable for use on vehicle engines. This process is called the octane number increase.  

Octane number  

Theoretically, the octane number is the rate of gasoline quality. In Indonesia, regular gasoline has octane number 88, 90 forpertalite and 92 for pertamax. These figures show the concentration of isooktana in gasoline. The octane number 88 shows the concentration of 88% isoctane and 12% octane, as well as the others. 

source

Well, the conclusion is that petrol is just a small part of the crude oil in the earth. The non-gasoline oil part can be processed into gasoline by cracking system and eventually the octane part and the resulting isooktane will be mixed with certain levels.   

Thank you for reading this short article, hopefully adding knowledge about the origin of gasoline.  

Banda Aceh, 6 Juni 2018 ׀ @muktaridha  


Sevenfingers discord || Indonesia Steemit Community discord

Coin Marketplace

STEEM 0.26
TRX 0.11
JST 0.032
BTC 64799.61
ETH 3102.94
USDT 1.00
SBD 3.83