Bangkitlah Dari Keterpurukan # Awaken From Adversity (Bilingual)

in #motivation6 years ago

IMG_20180706_164930.jpg
source

Hai Steemians

Setiap kita tentu akan mengalami berbagai masalah dalam mengarungi kehidupan ini, kehadiran masalah itu terkadang membuat kita tak berdaya dan terpuruk. Namun sesungguhnya berbagai masalah yang datang itu adalah teman yang akan membuat kita agar terus melangkah dan melaju untuk menjadi lebih baik lagi. Sebuah masalah yang menghadang dapat menghancurkan maupun menjadi sahabat, tergantung bagaimana cara kita menyikapinya. Bagi kita yang tak berdaya dan terpuruk saat diterpa masalah, kita tentu memerlukan motivasi-motivasi agar dapat dengan segera menghalaunya untuk dapat bangkit lagi. Masalah itu layaknya pisau dalam genggaman, bisa menjadi sahabat berupa senjata yang melindungi dan bisa juga sebagai musuh yang melukai di saat kita salah menggenggamnya.
.
Di saat terpuruk tanpa daya, kita harus menjernihkan pikiran dan mengingat bahwa selalu ada jalan keluar dari sebuah masalah, maksimalkan perjuangan dan selebihnya pasrahkan semuanya kepada Allah yang maha kuasa. Yakinlah Allah selalu menolong serta selalu hadir bersama kita, dan jalan akan terbuka bagi kita untuk keluar dari permasalahan yang kita hadapi. Karena Allah tak akan memberi cobaan kepada kita melebihi kemampuan kita sebagai hambanya. Yakinlah segala permasalahan yang menerpa pasti akan ada solusinya.
.

IMG_20180706_164229.jpg
source
.

Jangan pernah berputus asa dan berhenti, teruslah bergerak dan berusaha dalam mengatasi masalah. Bila kita hanya bisa diam dan menyerah, maka jalan keluar akan sulit kita dapatkan. Terus bergerak dan mengalir juga dapat membuat kita terlatih dalam menyikapi berbagai masalah yang datang kedepannya. Karena di dalam kehidupan ini kita akan selalu di datangi cobaan dan ujian. Bangkitkan kepercayaan diri bahwa kita adalah orang yang kuat, jika masalah yang datang terasa begitu berat dan sangat berat bila dibandingkan dengan orang lain, yakinlah bahwa berarti kita orang yang kuat. Karena masalah yang datang seiring dengan kualitas kita yang semakin meningkat. Jadi saat masalah yang datang begitu berat, berarti kita juga telah mencapai level yang kuat juga.
.
Saat sebuah masalah menimpa kita dan membuat kita terpuruk, bangkitkan kepercayaan bahwa kita mampu mengatasinya. Cobalah semua jalan dan pintu yang terbuka untuk kita sambil selalu mendekatkan diri kepada Allah yang maha kuasa yang disertai dengan keyakinan yang tinggi. Karena dengan sebuah keyakinan hati kita akan selalu menghadapi segala masalah yang datang dengan dada yang lapang, ikhlas, tulus dan menerima semua itu sebagai suatu proses dalam kehidupan. Dengan memiliki keyakinan di dalam hati kita juga bertambah percaya bahwa semua yang kita perjuangkan tidak akan menjadi sia-sia.
.

IMG_20180706_164149.jpg
source
.

Steemians, segala sesuatu di dunia ini selalu berbanding terbalik, seperti juga alam. Setelah gelap akan datang cahaya terang, setelah hujan akan ada pelangi yang indah. Pun demikian juga dengan kita, setelah di dera kesedihan tentu akan datang kebahagiaan. Beberapa tetes air mata kita akan tergantikan dengan ratusan bahkan ribuan senyum yang menyapa. Jadi jangan terhenti hanya karena sebuah keterpurukan, laluilah ia untuk mentari yang telah menanti. Tetesan air mata adalah sebuah tanda kesuksesan telah berada di depan mata, yakinlah dan segeralah berlari u ntuk menjemputnya. Sebuah kesuksesan akan datang bergantung pada kita, seberapa cepat gerakan kita dan seberapa sering kita bangkit di saat kita terjatuh.
.
Demikian tulisan singkat ini semoga dapat memotivasi kita untuk segera bangkit dari keterpurukan yang mendera. Terima kasih dan salam hangat dari ketinggian 1200 meter.
.

lds6n8aulx.jpg

= E N G L I S H =

IMG_20180706_164930.jpg
source

Hi Steemians

Each of us will experience various problems in this life, the presence of the problem sometimes makes us helpless and slumped. But actually the problems that come it is a friend who will make us to continue to move and drove to be better again. A problem that confronts can be destructive or become a friend, depending on how we react. For those of us who are helpless and drowned when faced with a problem, we certainly need the motivations to be able to immediately menghalaunya to be able to rise again. The problem is like a knife in the hand, can be a friend in the form of a protective weapon and can also as a wounded enemy at the time we wrongly grasped it.

In the moment of collapsing without power, we must clear the mind and remember that there is always a way out of a problem, maximize the struggle and the rest pasrahkan all to God Almighty. Rest assured God is always helpful and always present with us, and the way will be open for us to get out of the problems we face. Because God will not tempt us beyond our ability as a servant. Be assured all the problems that hit there will be a solution.

IMG_20180706_164229.jpg
source

Never despair and stop, keep moving and trying to solve the problem. If we can only be quiet and give up, then the way out will be difficult to get. Keep moving and flowing can also make us trained in addressing the various problems that come to the fore. Because in this life we will always go through trials and tests.
Awaken confidence that we are strong people, if the problems that come feel so heavy and very heavy when compared with others, rest assured that means we are strong people. Because of the problems that come with our increasing quality. So when the problem comes so heavy, it means we have also reached a strong leve as well.

When a problem overwrites us and degrades us, generate confidence that we are able to cope. Try all the roads and doors that are open for us while always closer to Almighty God who is accompanied by high confidence. Because with a heart conviction we will always face all the problems that come with a spacious chest, sincere, sincere and accept it as a process in life. Having confidence in our hearts also grows to believe that everything we strive for will not be in vain.

IMG_20180706_164149.jpg
source

Steemians, everything in this world is always inversely proportional, as is nature. After dark there will come a bright light, after the rain there will be a beautiful rainbow. Even so with us, after the sadness of sorrow will come happiness. A few drops of our tears will be replaced with hundreds or even thousands of smiles that say hello. So do not stop just because a downturn, then he to the sun that has been waiting. A teardrop is a sign of success already in sight, be sure and hurry to pick it up. A success will come depending on us, how fast our movement is and how often we rise up when we fall.

So this short article hopefully can motivate us to immediately rise from the slump. Thanks and warm greetings from a height of 1200 meters.

DQmT8TEDyGSqCcP5ybmoGrU1kMP35FaacEG44vHFse32AiH_1680x8400.jpg

@edibersah
Follow and Vote

Sort:  

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by edbers from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.32
TRX 0.11
JST 0.034
BTC 66785.29
ETH 3229.75
USDT 1.00
SBD 4.30