Tapak Liman ( Elephanthophus Scaber L) for Beauty and Health

in #nature6 years ago

DSC_0057[1].JPG

Assalamulaikum stemanian semuaaa.... selamat pagi.... selamat beraktifitas kembali dihari yang berbahagia ini....

Dipagi yang indah ini saya ingin berbagi sedikit tentang artikel saya yang berjudul Tapak Liman. What is Tapak Liman????????

Tapak liman atau bahasa latinya dikenal dengan sebutan Elephanthophus Scaber L yaitu sejenis rumput liar yang sering tumbuh dilapangan rumput atau dipematang sawah , dikebun-kebun dipinggir jalan dan tempat terbuka lainnya.

Sahabat tahukah anda bahwa tapak liman ternyata memiliki banyak khasiat baik untuk kesehatan atau untuk kecantikan. Dimana dalam kandungan tapak liman memiliki yang namanya kandungan kimia seperti isodeoxyelephanthopin, lupeol acetate dan masih banyak kandungan kimia lainnya.

Khasiat yang telah diketahui oleh masyarakat asalah satunya dalah untuk obat malaria, pembangkit gaira atau stamina khususnya pria,bisa mengatsi penyakit darah putih, serta mengatasi keputihan dan bau tak sedap pada organ kewanitaan, juga bisa mengurangi rasa nyeri pada saat menstruasi.

Nah sahabat itulah beberapa khasiat yang ada pada daun tapak liman dan masih banyak khasiat-khasiat lainnya, mau bukti silakan dicoba sendiri dirumah ya.

Semoga bermanfaat......

Jangan lupa upvote, follow n resteem ya sahabat.....Selamat beraktivitas......

Coin Marketplace

STEEM 0.35
TRX 0.12
JST 0.040
BTC 70557.88
ETH 3560.83
USDT 1.00
SBD 4.75