Tinggalkan Kota Senejak Untuk Melihat Alam Yang Indah

in #steempress5 years ago

 


Pernahkah berpikir sejenak antara manusia alam, antara sumber daya alam dan manusia serta manfaatnya, tanah subur yang mampu menghasilkan makanan yang sehat, angin dan serangga yang menyerbuk bunga bunga tanaman menghasilkan buah yang segar.



Sungai yang jernih mengalir ke pedesaan, perkotaan serta lautan. Penghuninya beragam jenis spesies mulai ikan, tumbuhan, bahkan beberapa jenis Moluska (hewan bertubuh lunak), berbeda dengan halnya goa yang gelap yang dipenuhi oleh kelelawar, macam jenis reptil serta Batuan yang indah seperti stalaktit, stalakmit dan masih banyak lainnya.



Berbeda dengan aktivitas kota, kerjanya lembur sampai pensiun, jangankan untuk keluar negeri liburan saja harus hari cuti. Pagi, siang bahkan sore selalu di depan komputer, kalau tidak selesai harus di lanjutkan malam, sedangkan di warung kopi duduk santai hingga tanggal berganti.


Posted from my blog with SteemPress : https://26fajri.000webhostapp.com/2018/11/tinggalkan-kota-senejak-untuk-melihat-alam-yang-indah

Coin Marketplace

STEEM 0.28
TRX 0.11
JST 0.034
BTC 66272.75
ETH 3183.00
USDT 1.00
SBD 4.09