#Giant Impact Hypothesis

in #busy6 years ago

Giant impact adalah teori yang realistis dikemukakan oleh ilmuwan untuk mendapat jawaban bagaimana bulan terbentuk.

9k=.jpg

Bumi terbentuk dari awan debu & gas yang mengitari matahari muda. Pembentukan ini penuh dengan macam tumbukan antara planet & objek luar angkasa.

Bumi juga mengalami tabrakan dengan planet & objek lainnya. Objek yang menabrak bumi dinamai Theia, ukurannya sebesar planet Mars.
2Q==.jpg

Potongan kerak Theia & bumi diikat oleh gravitasi sehingga lama kelamaan membentuk bulat layaknya sebuah planet kecil. Benda kecil bulat itulah yang kini kita sebut sebagai bulan.

//Follow @denisaputra
By. D'

Sort:  

Great post, i enjoyed ..!!

do not forget check in the best post of @ziapase,, thank :) :)

Coin Marketplace

STEEM 0.28
TRX 0.11
JST 0.030
BTC 67640.77
ETH 3784.66
USDT 1.00
SBD 3.65