Satu biji durian selamat paru-paru dunia

in #esteem5 years ago (edited)

Hello sahabat steemeans semuanya sekarang saya tulis tentang biji durian atau aneuk drien dalam bahasa aceh sangat identik dengan orang bila terkejut dan lazimnya orang orang latah dan atau terkaget dengan serta merta terucap aneuk drien secara spontan serta alami

image

Oh ya sahabat steemean kemaren sore saya bersama keluarga singgah di restaurants dapu kupi simpang Surabaya, kebetulan saya pesan pulut hitam pakai kuwah durian, dalam nasi pulut terdapat satu biji anak durian sehingga saya dokumentasi biji durian ini yaitu untuk saya tulis artikel tentang biji durian di postingan aplikasi @esteem dan atau @esteemapp.

image

Biji durian satu biji ini saya yakin kalau kita semai dalam polibag kemudian kita tanam setelah tumbuh serta berumur enam bulan kita sambungkan dengan dengan cabang durian yang tebal isi serta besar buahnya dalam umur empat dan lima tahun sudah berbuah. Bersama kita tanam pohon menghindari negeri ini gersang.

image

Kemudian biji durian ini bila kita tanam tanaman pohon durian besar sehingga dapat menampung air berkubik dan atau berton ton air tertampung pada pohon durian. Sehingga keseimbangan alam tetap terjaga dari punahnya tanaman sebagai tempat berlindung berbagai makhluk ciptaan tuhan. Bila negeri ini kita wariskan pada anak cucu kita dalam keadaan gersang maka kita yang di salahkan.

image

Keuntungan kita tidak panas seperti hari ini karena adanya penghijauan. Orang tua jaman dahulu sebelum menebang kayu terlebih dahulu menanam biji kayu lain sehingga kayu yang di tebang sesuai kebutuhan dan berkah. Mari kita bersama menanam pohon untuk keseimbangan alam yang kita wariskan pada anak cucu kita.

image

Secara alami serta lazimnya masyarakat saat terkaget atau terkejut dengan spontan mengucapkan aneuk drien, apa semua kita perlu tanam durian semua, atau ada hal lain yang tersembunyi di balik aneuk drien semoga kawan kawan paham semuanya dan tidak gagal paham.

image

Inilah sekilas cerita tentang aneuk drien yang begitu melekat bagi masyarakat, entah karena baunya atau karena enak daging dan atau isinya, yang jelas lebih banyak orang suka durian daripada yang tidak suka durian, saya sekarang sedang berbahagia bersama keluarga di di Banda Aceh, semoga sahabat steemeans semuanya berbahagia juga. Banda Aceh sabtu 16 maret 2019 by @abduljalil.mbo

image

Sort:  

Thanks for mentioning eSteem app. Kindly join our Discord or Telegram channel for more benefits and offers on eSteem, don't miss our amazing updates.
Follow @esteemapp as well!

Semoga termotipasi menanam pohon.

Setuju, mari bersama kita selamatkan paru paru dunia

Hai.. itu aneuk drien dalam kuwah masih bisa ditanam? Bukannya dimajan aja, rasanya kan enak juga.. banyak protein dan karbohidrat juga, jadi bisa hemat tak majan nasi lagi 😂😂

Hi, @abduljalil.mbo!

You just got a 1.02% upvote from SteemPlus!
To get higher upvotes, earn more SteemPlus Points (SPP). On your Steemit wallet, check your SPP balance and click on "How to earn SPP?" to find out all the ways to earn.
If you're not using SteemPlus yet, please check our last posts in here to see the many ways in which SteemPlus can improve your Steem experience on Steemit and Busy.

Congratulations @abduljalil.mbo! You have completed the following achievement on the Steem blockchain and have been rewarded with new badge(s) :

You made more than 12000 upvotes. Your next target is to reach 13000 upvotes.

You can view your badges on your Steem Board and compare to others on the Steem Ranking
If you no longer want to receive notifications, reply to this comment with the word STOP

To support your work, I also upvoted your post!

Do not miss the last post from @steemitboard:

Are you a DrugWars early adopter? Benvenuto in famiglia!

You can upvote this notification to help all Steem users. Learn how here!

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by abduljalil.mbo from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.30
TRX 0.12
JST 0.033
BTC 64093.86
ETH 3123.80
USDT 1.00
SBD 3.94