Hero Mobile Legends Guide: Nana | Mobile Legends #5 [IND-ENG]

in #gaming6 years ago (edited)

Screenshot_2018_01_15_15_16_14_403_com_mobile_legends

DQm_Trzt_Hz1zv7k_U5nd_Mqw_L8qfzqv_Yi_Cv_Yqu_Ef_Rf9_Sc_A3_FWJ

[IND]

Selamat Malam Steemian Semua...! Kembali lagi diblog saya @sulthanalfaris yang akan selalu menemani kalian semua. Kali ini saya akan melanjutkan untuk memberikan informasi mengenai hero-hero Mobile Legends yang sebelumnya saya memberikan informasi tentang hero Irithel sekaligus temannya hero Nana. Dikesempatan ini saya memilih hero Nana, Nana adalah hero support dan mage yang berpostur kecil dan imut bagaikan anak-anak, hero ini memiliki skil pasif yang cukup unik karena bisa merubah musuhnya menjadi kucing kecil. Setelah berubah, musuh tidak dapat melakukan apa-apa selain berjalan dengan lambat. Akan tetapi kalau hero ini digunakan dengan baik maka tidak bisa dibayangkan kalau hero Nana ini memang sangat berbahaya. Kemampuan-kemampuan yang dimiliki Nana dapat merusak dan menghancurkan formasi perang tim lawan. Nana sendiri dijuluki sebagai peri kucing yang sangat langka. Hero ini dapat dibeli dengan harga 6500 Battle Point atau 299 Diamond.


Screenshot_2018_01_15_15_16_39_686_com_mobile_legends

Profil Hero Nana

Nana lahir jauh di dalam hutan ajaib dan sebagai peri kucing langka, dia secara alami dikaruniai kekuatan sihir yang hebat namun sulit dikendalikan. Berkobar-kobar banyak ledakan sihir hampir mengeluarkan setengah dari hutan rumahnya, sampai suatu hari peri bulan perjalanan Miya menahan Nana dan mengajarkan peri kucing muda ini rahasia untuk mengendalikan kemampuan sihirnya. Pintar Nana dengan cepat menguasai teknik ini, menjadi penyihir kucing yang hebat. Dia memutuskan untuk menemani Miya dalam perjalanan ke tanah fajar, untuk mencari raja baru bersama.

Cerita bukan berdasarkan kisah nyata


Kelebihan dan Kekurangan Hero Nana

Kelebihan:

  • Skil 2 yang bisa membuat musuh menjadi lambat dan berubah menjadi kucing.
  • Bisa menjadi pengganggu yang membuat musuh menjadi pusing.
  • Memiliki dua buah skill disable.

Kekurangan:

  • Skil ulti yang susah mengenai lawan.
  • Mana yang boros
  • Memiliki HP yang kecil.
  • Sangat bergantung dengan tim.
  • Gerakannya sangat lambat.

Screenshot_2018_01_15_15_16_21_648_com_mobile_legends

Atribut Hero Nana

Setiap hero di Mobile Legends pasti memiliki atribut yang berbeda-beda. Atribut memang sangat penting untuk dimiliki disetiap hero. Atribut yang saya kira cukup bagus dan berbahaya bila diberikan untuk hero Nana.
Berikut ini atribut-atribut dari hero Nana:

Movement Speed 250
Physical Attack 115
Magic Power 0
Armor 17
Magic Resistance 10
HP 2501
Mana 510
Attack Speed 0.864
HP Regen 34
Mana Regen 18
Basic Attack Crit Rate 0
Ability Crit Rate 0

Itulah atribut-atribut yang dimiliki oleh hero Nana. Jangan sekali-kali untuk meremehkan atribut dari hero Nana karena hero ini memang sangat kuat diantara hero Support lainnya. Kenapa tidak hero Mage? Ya, Karena hero ini memang banyak digunakan untuk Support dan ada juga yang menggunakannya sebagai Mage.


Screenshot_2018_01_15_15_57_45_370_com_mobile_legends

Item Build Hero Nana

Bagi kalian yang ingin mengetahui apa saja Item Build dari hero Nana dan kegunaannya, simak berikut ini yang saya jelaskan apa-apa saja yang dipakai oleh hero Nana. Saya suka memakai Set Equipment Sustained DPS karena kita bisa menyerang musuh dan membunuhnya dengan mudah.
Berikut ini item-item yang saya pakai:

  • Arcane Boots
    Karena Nana memiliki skill dengan cooldown yang sangat cepat maka Arcane Boots yang memberikan tambahan 15 magic penetration akan lebih berguna bila dibandingkan dengan Magic Shoes yang memberikan tambahan pada kecepatan cooldown skill. item ini juga bisa mengurangi serangan magic dari lawan.

  • Ice Queen Wand
    Tambahan magic power, regenarasi mana, dan movement speed cukup menguntungkan di mid game. Tapi sejatinya orang memilih Ice Queen Wand karena skill pasifnya yang bernama Ice Bound. Skill Ice Bound akan bersinergi dengan Morph Spell milik Nana, karena skill ini memberikan efek melambatkan kecepatan gerak 30 persen selama tiga detik dan bisa distack hingga dua kali.

  • Glowing Wand
    Glowing Wand adalah item awal milik Nana karena dua hal. Yang pertama adalah tambahan 75 magic power dan yang kedua adalah adanya skill pasif Scorch yang akan membakar target selama tiga detik bila kamu memakai skill ke target tersebut.

  • Clock of Destiny
    Clock of Destiny hampir selalu digunakan oleh para hero Mage. Tambahan 60 magic attack, 615 HP, dan 600 mana sangat menggiurkan. Selain itu skill pasif Reincarnate akan memberikan lima persen magic attack dan 300 mana. Kombinasi kedua status tersebut membuat pemilik Clock of Destiny mendapatkan tambahan mana yang lumayan banyak.

  • Courage Bulwark
    Courage Bulwark akan memberikan tambahan 770 HP dan 45 regenerasi HP. Selain itu Courage Bulwark memiliki skill pasif bernama Bravery, skill ini bakal memberikan 10 persen attack power dan defense bagi rekan satu tim yang berada di dekat Nana. Penambahan ini akan terasa besar bila Nana sudah mencapai late game.

  • Immortality
    Sesuai dengan namanya, Immortality akan memberikan kesempatan kedua bagi siapapun yang memilikinya. Immortal Resurrection akan membangkitkan Nana sekali lagi dengan 15 persen HP dan shield yang mampu menyerap 300 hingga 1000 damage. Shield tersebut akan bertahan selama tiga detik, sedangkan skill Immortal Resurrection memiliki cooldown 180 detik.


Battle Spell yang cocok untuk hero Irithel adalah Healing Spell dan Flicker

Screenshot_2018_01_15_15_47_06_538_com_mobile_legends

Healing Spell

Mengisi 15% HP untuk mu dan berdasarkan nomor dari teman terdekat, mengisi paling banyak 15% HP untuk mereka. Sehingga hero yang memakai Healing Spell akan bertambah darahnya ketika menekannya.

Screenshot_2018_01_15_15_47_13_039_com_mobile_legends

Flicker

Berpindah dengan jarak tertentu ke arah yang diarahkan. Untuk 1 setelah berpindah, durasi untuk menghilangkan efek yang diterima akan berkurang 50%. Nana sangat cocok untuk memakai Flicker karena ketika situasinya sudah tertekan maka yang harus dilakukan hanyalah dengan Flicker.


grs
Sampai disini dulu saya menyampaikan informasi mengenai panduan hero Nana dan sampai ketemu dipostingan berikutnya. Semoga dapat bermanfaat bagi Steemian semua dan Kalau ada kata-kaya yang salah saya mohon maaf.

Jangan Lupa Untuk Mengikuti @sulthanalfaris Agar Kalian Lebih Mudah Untuk Melihat Postingan Hero-Hero Mobile Legends Dari Saya Berikutnya.

Keep Steem On Me @sulthanalfaris

Original Writing @sulthanalfaris

grs


Screenshot_2018_01_15_15_16_14_403_com_mobile_legends

DQm_Trzt_Hz1zv7k_U5nd_Mqw_L8qfzqv_Yi_Cv_Yqu_Ef_Rf9_Sc_A3_FWJ

[ENG]

Good Night Steemian All ...! Back again diblog me @sulthanalfaris who will always accompany you all. This time I will continue to provide information about the heroes of Mobile Legends that I previously provided information about hero Irithel and her friend Nana hero. In this opportunity I choose Nana hero, Nana is hero support and mage who berpostur small and cute like children, this hero has a passive skil which is quite unique because it can change the enemy into a small cat. Once changed, the enemy can do nothing but walk slowly. However, if this hero is used well then it can not be imagined that Nana hero is indeed very dangerous. Nana's abilities can destroy and destroy the opposing team's war formations. Nana own dubbed as a very rare fairy cat. This hero can be purchased for 6500 Battle Point or 299 Diamond.


Screenshot_2018_01_15_15_16_39_686_com_mobile_legends

Hero Nana's Profile

Nana was born deep in the magical forest and as a rare cat elf, she was naturally blessed with great yet difficult-to-control magic powers. Blazing a lot of magic explosions almost took half of his jungle home, until one day the fairy-moon journey Miya restrained Nana and taught this young cats fairy to take control of her magic abilities. Smart Nana quickly mastered this technique, becoming a great cat wizard. He decides to accompany Miya on his way to the dawn land, to find a new king together.

The story is not based on a true story


Advantages and Disadvantages of Nero Hero

Advantages:

  • Skil 2 which can make the enemy slow and turn into a cat.
  • Can be a bully that makes the enemy become dizzy.
  • Have two disable skills.

Deficiency:

  • Skil ulti that is hard about the opponent.
  • Which is wasteful
  • Has a small HP.
  • It depends on the team.
  • Movement is very slow.

Screenshot_2018_01_15_15_16_21_648_com_mobile_legends

Attribute Hero Nana

Every hero in Mobile Legends definitely has different attributes. Attributes are very important to have in every hero. Attributes that I think are pretty good and dangerous when given to Nana's hero.
Here are the attributes of Nana hero:

Movement Speed 250
Physical Attack 115
Magic Power 0
Armor 17
Magic Resistance 10
HP 2501
Mana 510
Attack Speed 0.864
HP Regen 34
Where is Regen 18
Basic Attack Crit Rate 0
Ability Crit Rate 0

These are the attributes of Nana hero. Do not ever to underestimate the attributes of Nana hero because this hero is indeed very strong among other Support heroes. Why not Mage hero? Yes, because this hero is widely used for Support and some are using it as a Mage.


Screenshot_2018_01_15_15_57_45_370_com_mobile_legends

Item Build Hero Nana

For those of you who want to know what Item Build from Nana hero and its usefulness, consider the following which I explain anything that is used by Nana hero. I like to use Set Equipment Sustained DPS because we can attack the enemy and kill him easily.
Here are the items I use:

  • Arcane Boots
    Because Nana has a very cooldown skill with Arcane Boots that gives an additional 15 magic penetration it will be more useful when compared to Magic Shoes which gives extra speed of cooldown skill. this item can also reduce the magic attack from the opponent.

  • Ice Queen Wand
    Additional magic power, regeneration of mana, and movement speed is quite profitable in mid game. But actually people choose Ice Queen Wand because of its passive skill called Ice Bound. Ice Bound skill will synergize with Nana's Morph Spell, because this skill gives effect of slowing down 30 percent movement speed for three seconds and can be distack up to twice.

  • Glowing Wand
    Glowing Wand is Nana's original item for two things. The first is an additional 75 magic power and the second is a passive Scorch skill that will burn the target for three seconds when you use the skill to target it.

  • Clock of Destiny
    Clock of Destiny is almost always used by the Mage heroes. Supplement 60 magic attack, 615 HP, and 600 which is very tempting. In addition, Reincarnate's passive skill will give you five percent magic attack and 300 mana. The combination of both statuses makes Clock of Destiny owners get quite a lot of additional ones.

  • Courage Bulwark
    Courage Bulwark will provide an additional 770 HP and 45 HP regeneration. In addition Courage Bulwark has a passive skill called Bravery, this skill will provide 10 percent attack power and defense for teammates who are near Nana. This addition will feel great when Nana has reached the late game.

  • Immortality
    As the name implies, Immortality will provide a second chance for anyone who has it. Immortal Resurrection will revive Nana once again with 15 percent HP and a shield capable of absorbing 300 to 1000 damage. The Shield will last for three seconds, while the Immortal Resurrection skill has a cooldown of 180 seconds.


Battle Spell is suitable for hero Irithel is Healing Spell and Flicker

Screenshot_2018_01_15_15_47_06_538_com_mobile_legends

Healing Spell

Charge 15% of your HP and based on the number of your closest friends, fill up at most 15% HP for them. So the hero who uses Healing Spell will increase his blood when pressed.

Screenshot_2018_01_15_15_47_13_039_com_mobile_legends

Flicker

Move with a certain distance in the directed direction. For 1 after switching, the duration to eliminate the received effect will be reduced by 50%. Nana is perfect for wearing Flicker because when the situation is depressed then all you have to do is with Flicker.


grs
Up here first I convey information about the guide Nana hero and see you dipostingan next. Hope it can be useful for all Steemian and If there is a word-rich wrong I apologize.

Do not Forget To Follow @sulthanalfaris For You To Easier To See Hero-Hero Post Mobile Legends From Me Next.

Keep Steem On Me @sulthanalfaris

Original Writing @sulthanalfaris

grs


TERIMA KASIH UNTUK KOMUNITAS STEEMIT INDONESIA

DQm_Vu_Mtrq9_Y8x_Lpam_Nqe_Yznmzpt7_Ey_TSz_PLZGb_Syoyx_KSCs

THANKS TO ALL STEEMIANS GIVING ADVICE AND SUPPORTED

steemitgaming


grs

Coin Marketplace

STEEM 0.28
TRX 0.12
JST 0.033
BTC 69995.16
ETH 3735.97
USDT 1.00
SBD 3.74