You are viewing a single comment's thread from:

RE: TANPA HUTAN TIDAK ADA KOPI (kajian pada ekspedisi gunung geureudong)

in #indonesia7 years ago (edited)

Kajian yang menarik kawan @irwanumpal . mesti ada keseriusan dari semua stakeholder untuk mencegah perambahan hutan yang kian meluas, karna ini menyangkut masa depan kopi

Sort:  

Ilmuwan-ilmuwan dari Royal Botanic Garden di Kew, London, dan Forum Lingkungan dan Kebun Kopi di Ethiopia telah menyelesaikan model komputer pertama mengenai pengaruh perubahan iklim pada kopi arabika asli. Skenario emisi mereka selama akhir abad menunjukkan dampak negatif pada sejumlah spesies dan jenis kopi arabika. Mereka memprediksi, kopi Arabika akan punah di salah satu bagian wilayahnya dalam satu dekade, akibat perubahan iklim selain karena penebangan hutan, hilangnya habitat, dan tekanan pertanian.

Apakah kajian serupa juga lahir dari kampus-kampus terlemuka di Aceh hingga melahirkan sebuah rekomendasi yang diteruskan ke pemerintah? bila hal itu luput dari perhatian sungguh disayangkan

Kita berharap generasi mendatang akan lebih kritis terhadap permasalahan lingkungan...

Coin Marketplace

STEEM 0.25
TRX 0.11
JST 0.029
BTC 69242.69
ETH 3691.10
USDT 1.00
SBD 3.41