8 Singkatan Nama Tokoh Berpengaruh Di Indonesia

in #indonesia6 years ago

Sahabat Steemians

Friends of Steemians

Malam ini saya tertarik menulis tentang singkatan nama beberapa tokoh nasional, yang begitu melekat diingatan kita, sehingga kita bila mendengar nama singkatan tersebut, kita langsung terbayang dengan wajah tokoh tersebut. Dan kadang kita terkadang lupa nama panjangnya.

Tonight I am interested in writing about the name abbreviations of some national figures, which are so inherent in our memories, so that when we hear the name of the abbreviation, we immediately pictured with the face of the character. And sometimes we sometimes forget the long name.

Saya disini tidak menulis semua tokoh nasional yang punya singkatan namanya, namun saya menulis beberapa tokoh saja, dan bila sahabat nanti melihat tidak ada tokoh idolanya tidak tertulis disini, bisa tambah di kolom komentar. Oke saya mulai saja,

I am here not writing all national figures who have the name abbreviation, but I write some characters only, and if friends will see no idol figures are not written here, can add in the comment field. Okay I started it,

1.SBY (Susilo Bambang Yudhoyono)
Presiden Indonesia dua periode, dan merupakan Presiden Indonesia yang paling terkenal dengan nama singkatannya.

President of Indonesia two periods, and is Indonesia's most famous President by the name of its abbreviation.

SBY.jpg
Source

2.JK (Jusuf Kalla)
Pasangan SBY pada periode pertama sebagai Presiden Indonesia, dengan semboyan yang dipakai kampanye SBY-JK. Dan tokoh nasional yang menjabat sebagai wakil presiden kali kedua berpasangan dengan Jokowi.

Couple SBY in the first period as President of Indonesia, with the motto used campaign SBY-JK. And the national figure who served as vice president the second time in pairs with Jokowi.

20150609_124657_harianterbit_wapres_JK.jpg
Source

3.JKW (Joko Widodo)
Presiden Indonesia yang terkenal dengan jargon kampanyenya revolusi mental, berpasangan dengan JK

Indonesian resident famous for his campaign jargon * mental revolution *, paired with JK

20150509_LDP006_0.jpg
Source

4.TK (Taufik Kiemas)
Almarhum adalah suami dari anak proklamator Indonesia Megawati Soekarno Putri, pernah menjabat Ketua MPR RI.

The deceased is the husband of the Indonesian proclaimer's son Megawati Soekarno Putri, once the Chairman of the People's Consultative Assembly.

Taufiq-Kiemas.jpg
Source

5.ABW (Anies Baswedan)
Gubernur Daerah Khusus Ibukota (DKI) Jakarta yang berpasangan dengan Sandiaga Unoe, merupakan tokoh nasional yang sangat berpengaruh, punya pembawaaan sejuk dan dalam setiap pidatonya mengandung pelajaran dan ide - ide cemerlang.

The Governor of Jakarta's Special Capital Region (DKI), paired with Sandiaga Unoe, is a very influential national figure, has a cool build and in every speech it contains lessons and brilliant ideas.

657x328-nenek-ini-viral-setelah-difoto-anies-baswedan-170609o.jpg
Source

6.AHY (Agus Harimurti Yudhoyono)
Anak muda yang satu ini adalah Tokoh muda yang sangat berpengeruh sa'at. Anak dari mantan presiden SBY, seolah berjalan di rel menuju pemimpin Indonesia kedepan. Pensiunan muda Tentara, ganteng dan sangat di idolai para kaum hawa.

This young man is a young person who is very influential sa'at. The son of former president SBY, as if walking on the rail to the future leader of Indonesia. Retired young Army, handsome and very idolai the women.

AHY.jpg
Source

7.TGB (Tuan Guru Bajang)
Nama asli beliau adalah dr Tgk. Haji Muhammad Zainul Majdi, MA. Gubernur 2 periode Propinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Lulusan Universitas Islam Kairo ini, selain gubernur juga sebagai Alim Ulama dan termasuk salah seorang Tokoh Muda Islam yang sangat berpengaruh sa'at ini.

His real name is Dr. Tgk. Haji Muhammad Zainul Majdi, MA. 2nd Governor of West Nusa Tenggara (NTB). A graduate of Cairo Islamic University, besides the governor also as Alim Ulama and one of the very influential Young Muslim figures.

Tausiah-TGB.jpg
Source

8.UAS (Ustad Abdus Somad)
Merupakan penceramah dengan julukan Da'i Sejuta Vier ini, dan ada juga yang melabelkan beliau sebagai Buya Hamka zaman Now. Penyampaian ceramah yang mudah dipahami oleh semua tingkatan ilmu, sederhana dalam penampilan, tegas dalam penyampaian. Berprofesi sebagai dosen diUniversitas Islam Negeri (UIN) Sultan Syarif Kasim Riau.

Is a speaker with the nickname of Da'i Million Vier, and there is also a label as Buya Hamka era Now. The delivery of lectures is easily understood by all levels of science, simple in appearance, firm in the delivery. Profession as a lecturer at State Islamic University (UIN) Sultan Syarif Kasim Riau

ustaz-abdul-somad_20180128_171625.jpg
Source

Itulah delapan tokoh nasional dengan nama singkatan namanya yang begitu familiar bagi kita, saya sari dari berbagai sumber bacaan, dan TJD adalah inisial saya.

Those are the eight national figures whose name stands so familiar to us, I sari from various sources of reading, and TJD is my initials.

Best Regard @tajubanba
Taju Steemit Upvote.jpg
Taju Steemit Akhir.jpg

Sort:  

semua pempimpin yang sangat hebat bagi indonesia 👍

Coin Marketplace

STEEM 0.28
TRX 0.13
JST 0.032
BTC 61054.53
ETH 2976.59
USDT 1.00
SBD 3.65