Kunyit Dan Kegunaannya

in #kesehatan6 years ago (edited)

hello what's up brader, jumpa lagi dipostingan saya kali ini dengan tema pada judul diatas,cekidot.

image
Kunyit merupakan rempah rempah yang paling sering digunakan dalam kebutuhan sehari hari, yang biasanya digunakan sebagai bumbu dalam masakan, dan juga digunakan sebagai obat.

image
Kurkumin dan minyak atsiri adalah kandungan yang dimiliki kunyit berguna sebagai pengobatan, diantaranya gangguan pencernaan, hepatitis, kolestrol, anti oksidan, dan berbagai obat alami penyakit lainnya.

()
Adapun cara pengolahannya begitu sederhana, yaitu:

  • Ambil kunyit seperlunya lalu kupas
  • Tambahkan garam satu sendok teh
  • kemudian jus dan tambahkan air seperlunya
  • Lalu disaring, dan tambahkan gula satu sendok teh,dan satu sendok jeruk nipis, kemudian sebelum diminum dimasak ( dihangatkan ) terlebih dahulu.

Sekian dan terima kasih buat kalian semua yang telah berpartisipasi ( Vote ) dalam postingan saya kali ini.
Follow me @alhusalfaeyza

Sort:  

Congratulations! This post has been upvoted from the communal account, @minnowsupport, by alhusalfaeyza from the Minnow Support Project. It's a witness project run by aggroed, ausbitbank, teamsteem, theprophet0, someguy123, neoxian, followbtcnews, and netuoso. The goal is to help Steemit grow by supporting Minnows. Please find us at the Peace, Abundance, and Liberty Network (PALnet) Discord Channel. It's a completely public and open space to all members of the Steemit community who voluntarily choose to be there.

If you would like to delegate to the Minnow Support Project you can do so by clicking on the following links: 50SP, 100SP, 250SP, 500SP, 1000SP, 5000SP.
Be sure to leave at least 50SP undelegated on your account.

Coin Marketplace

STEEM 0.27
TRX 0.11
JST 0.030
BTC 69771.68
ETH 3782.54
USDT 1.00
SBD 3.46