You are viewing a single comment's thread from:

RE: Autovote Help Us, but Read the Post Still Necessary | Autovote Membantu, Membaca Postingan Tetap Perlu |

in #steemit6 years ago

Saya paling anti dengan trik autovote. Meski postingan itu milik para "whale", tak ada yang menjamin postingan itu bernas dan bagus. Maka membacanya adalah keharusan. Jika postingan itu tak bagus (menurut saya) tetap saya tidak memvotenya meski itu punya para "whale". Adapun jika postingan itu bagus, maka bukan hanya saya vote, tapi juga saya resteem.. Seperti postingan ini misalnya. Salam Bang @ayijufridar.. :)

Sort:  

@samymubarraq sudah membangun prinsip yang benar di Steemit, meski harus mengambil jalan melingkar untuk mendapatkan sukses. Tapi yakinlah, jalan melingkar atau membersikan berkah pada kesuksesan.

Begitulah Bang @ayijufridar.. Kadang kita harus menempuh jalan sunyi dan jauh dari keramaian, bukan karena ingin tapi karena suka dengan hal-hal yang lebih bisa dinikmati saat hening. Sukses juga sering disisipkan dalam keheningan yang terus diperjuangkan.

Saya pikir, sukses tanpa melukai nurani, baik nurani sendiri lebih-lebih nurani orang lain, adalah jalan terbaik.

Benar sekali Bang.. Itu yang harus dimengerti oleh semua steemian..

Coin Marketplace

STEEM 0.23
TRX 0.12
JST 0.029
BTC 67082.24
ETH 3475.61
USDT 1.00
SBD 3.17