Jejak Perjalanan Abang Noor dan Kak Noorma di Aceh - Part 2 [Jelajah Silampung]

in #travel5 years ago

image

Seperti halnya wilayah Indonesia lainnya, sebelum masuknya agama Islam di Aceh, terlebih dahulu berkembang kerajaan Hindu. Salah satu bukti yang sampai saat ini masih bisa saksikan adalah adanya peninggalan situs arkeologi yang berupa benteng-benteng pertahanan yang ada di Aceh Besar. Salah satunya adalah Benteng Indrapatra. Benteng ini adalah satu dari tiga benteng wilayah kekuasaan segitiga kerajaan Hindu Aceh lainnya, yaitu Indrapuri dan Indrapurwa.

Di masa kejayaan kesultanan Islam di Aceh, benteng ini tetap di fungsikan sebagai benteng pertahanan menghadapi penjajah. Hingga kini bangunan benteng ini sangat kokoh. Konon bangunannya dibuat dari batu-batu gunung yang rekatkan dengan adonan tanah liat, putih telur dan tumbukan kulit kerang.

Benteng Indrapatra ini menjadi salah satu destinasi kunjungan tamu-tamu Kaki Lasak. Termasuk pasangan bang Noor dan kak Noorma. Berikut ini foto-foto mereka yang sangat mempesona :

image

image

image

image

Lokasi :

Benteng Indra Patra
Krueng Raya - Barat
Baitussalam, Aceh Besar
Aceh-Indonesia

Bagi yang belum melihat postingan sebelumnya, bisa klik di link berikut ya :

👇👇👇👇👇👇👇

Jejak Perjalanan Abang Noor dan Kak Noorma di Aceh - Part 1

Medan, Senin 11 Maret 2019

Lasaklah ... Sebanyak, Sebisa dan Sejauh Mungkin, Karena Hidup Bukan Diam di Satu Tempat"

Kaki Lasak : The Story, Travel, Photo & Food




Follow Me :
Steemit @kakilasak
Facebook Husaini Sani
Instagram kaki lasak ucok silampung
Whatsapp +6282166076131

Sort:  

Thanks for using eSteem!
Your post has been voted as a part of eSteem encouragement program. Keep up the good work! Install Android, iOS Mobile app or Windows, Mac, Linux Surfer app, if you haven't already!
Learn more: https://esteem.app
Join our discord: https://discord.gg/8eHupPq

Coin Marketplace

STEEM 0.30
TRX 0.12
JST 0.034
BTC 64058.80
ETH 3150.15
USDT 1.00
SBD 3.99